Postingan

Menampilkan postingan dari Februari, 2018

BAGAIMANA INTERNET BEKERJA?

Gambar
    Pernahkah terpikirkan oleh kalian bagaimana internet itu bekerja?? Karena sebenarnya saat kita mengetik sebuah alamat atau sebuah URL di browser lalu menekan tombol enter,didalamnya terdapat sebuah proses yang sangat  rumit.Bisa  diibaratkan prosesnya itu seperti sebuah pengiriman paket di kantor pos.Ketika kita melakukan permintaan untuk mengakses suatu halaman web,permintaan kita itu akan dibungkus oleh sebuah  paket.Agar  paket tersebut dapat mengetahui alamat yg ditujunya,maka perlu dikasih label.Label  tersebut berisi tentang alamat pengirim,alamat penerima,dan jenis  paketnya.Nah  sebelum dikirim ke internet,paket tersebut harus melalui jaringan local kita atau biasa disebut dengan jaringan LAN.Didalam jaringan LAN ini paket-paket bepergian tanpa terkendali,sehingga sering terjadi tabrakan  paket.Untuk mengatasi tabrakan tersebut,muncullah suatu penghala yang mengatur kemana paket itu akan pergi.Penghala ini sering dikenal dengan nama Router.Router ini mengantarkan paket-pak